Selasa, 23 Agustus 2016

PEMBUATAN JALAN TEMPEL ISTIMEWA

PEMBUATAN JALAN TEMPEL ISTIMEWA



A.    Alat dan Bahan

1.    Bahan
1)    Papan Tripleks
2)    Seng
3)    Magnet
4)    Stik Es krim
5)    Lem
6)    Cat kayu
7)    Tiner
8)    Kertas Stiker
9)    Miniatur tumbuhan
10)                        CD

2.    Alat
1)    Gunting
2)    Gergaji
3)    Penggaris
4)    Doubletape
5)    Pensil
6)    Spidol 
7)    Cutter
8)    Amplas
9)    Kuas

B.     Prosedur kerja pembuatan alat peraga

·                    Dasar ( Papan)
1)    Siapkan triplek
2)   Potong triplek dengan ukuran 40 X 55 CM. 1buah., 8 x 55 cm 2buah,  2buah 8x40 cm untuk bagian bawah.
  

menyiapkan tripleks






3)   Untuk bagian atas potong triplek dengan ukuran40 x 55 cm 1buah, 32x52cm 1buah,20x 52 cm 1buah, 2x55 cm 2buah. Dan triplek berbentuk segitiga dengan panjang alas 40cm dan tinggi 12 cm.
4)   Haluskan semua papan yang sudah dipotong dengan menggunakan amplas.




5)   DSC01385.JPGSiapkan Seng dan potong seng berukuran 43x58cm 1 buah.pemotongan triplek untuk peraga


6)   kemudian Seng berukuran 43x58 cm rekatkan pada salah 1 triplek berukuran 40x55 cm dengan melipat sisi-sisinya.





pembuatan tripleks kecil




7)    Untuk bagian bawahnya rekatkan semua triplek sehingga membentuk balok tanpa atap dengan menggunakan lem.
membentuk balok tanpa atap

8)   Untuk bagian atas bentuk seperti atap rumah, dengan bagian bawah pada triplek yang dilapisi seng, dan beri tepiannya.
9)   Beri sekat-sekat pada bagian bawah menyerupai bentuk ruang-ruang pada sebuah rumah.
10)                        Beri warna pada semua bagian dengan cat.


Beri warna pada semua bagian dengan cat
Beri warna pada semua bagian dengan cat

11)                        Bagian atas ditutupkan pada bagian bawah, sehingga menyerupai sebuah rumah.


·         Miniatur (Jalan)
1)        Siapkan beberapa stik es krim.
beberapa stik es krim
beberapa stik es krim


  



2)        Potong stik es krim sesuai pola persegi panjang dengan memakai gunting.
Potong stik es krim
Potong stik es krim 


3)        Ambil 2 stik es krim yang sudah digunting kemudian rekatkan kedua stik es krim menggunakan lem alteko. 


rekatkan kedua stik es krim menggunakan lem alteko
rekatkan kedua stik es krim menggunakan lem alteko



4)        Rekatkan kertas stiker pada muka stik es krim.
5)        Tempelkan magnet pada bagian punggung stik es krim dengan memakai lem.

·         Miniatur (Rumah-rumahan)
1)        Siapkan papan triplek tipis, gunting, dan lem alteko.

2)        Buatlah pola persegi 3x3cm, persegi panjang 2,5 x 3 cm. , 3x4 cm.


Buatlah pola persegi
Buatlah pola persegi 


3)        Gunting papan sesuai pola yang telah dibuat kemudian amplas.
4)        Rekatkan semua pola yang sudah digunting menyerupai bentuk rumah menggunakan lem.

Rekatkan semua pola yang sudah digunting
Rekatkan semua pola yang sudah digunting 

5)        Tempelkan magnet pada bagian bawah miniatur rumah dengan memakai lem.

·         Miniatur ( Arah Mata Angin )

1)        Siapkan CD bekas.
2)        Rekatkan kertas yang sudah digambari arah mata angin pada CD.
3)        Buatlah penahan di tengah lingkaran agar miniature arah mata angin ini dapat diputar leluasa.
4)        Tempelkan miniatur arah mata angin ini pada dasaran (papan).

 
miniatur arah mata angin
miniatur arah mata angin 










·         Teks
1)        Siapkan teks arah petunjuk denah suatu rumah.

C.     Penggunaan Alat Dalam Pembelajaran

1)        Guru menjelaskan arah mata angin kepada siswa  dengan menggunakan alat peraga kompas.
2)        Guru menjelaskan tentang petunjuk arah menggunakan alat peraga yaitu dengan miniature jalan
3)        Guru meminta salah satu siswa untuk mengambil kertas yang terdapat pada kotak cerita (dimana cerita tersebut terpotong-potong dan dibendel jadi satu, ketika siswa selesai membaca 1 bagian maka bagian yang lain akan dibacakan siswa yang lainnya ) dan membacakan cerita tersebut dengan intonasi yang baik agar teman-temannya dapat mendengarkannya. Cerita dalam kotak bisa bervariasi bisa dengan cerita yang terpotong-potong atau cerita lengkap
4)        Guru meminta siswa yang lain mendengarkan dan secara bergantian maju kedepan untuk membuat denah dari cerita yang telah didengarnya.

5)        Siswa membuat denah dengan menggunakan alat peraga. Alat peraga yang disediakan terdiri dari papan berwarna hijau sebagai alasnya, 3 kotak yang terdiri dari kotak yang berisi arah/nama jalan, kotak yang berisi tempat/ruangan, kotak yang berisi cerita. Pada saat membuat denah siswa mengambil barang yang terdapat dikotak dan kemudian menempelkannya pada papan, denah yang dibuat harus sesuai dengan cerita yang dibacakan temannya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar